Example 728x250
Kolom

Bedah Buku ‘Mata Air Indonesia Maju; Sebuah Bunga Rampai Gagasan Kepada Cak Imin’ Di Hadiri Rocky Gerung

344
×

Bedah Buku ‘Mata Air Indonesia Maju; Sebuah Bunga Rampai Gagasan Kepada Cak Imin’ Di Hadiri Rocky Gerung

Sebarkan artikel ini
Bedah Buku 'Mata Air Indonesia Maju; Sebuah Bunga Rampai Gagasan Kepada Cak Imin' Di Hadiri Rocky Gerung
Bedah Buku Yang kedua yang diadakan di Yogyakarta. Foto; Kumparan

SUARARAKYATINDO.COM – Buku ‘Mata Air Indonesia Maju; Sebuah Bunga Rampai Gagasan Kepada Cak Imin’ merupakan anugrah untuk generasi bangsa yang menjadi pemimpin dikemudian hari. Hal itu perlu di baca oleh segenap pemuda, penerus bangsa, atupun kalangan anak muda yang sadar akan hak asasi manusia dan keberagaman.

Dalam buku itu ada 8 subtema yang terdiri dari; Ekonomi inklusif- Demokrasi ekonomi, SDM dan Jaminan Sosial untuk semua, Hak asasi manusia, tantangan dunia digital, Kebhinekaan dan kemajuan, Generasi Muda, Pendalaman Demokrasi, Ekonomi Hijau, dan hingga partai politik untuk agenda Indonesia masa depan.

Penulis dalam buku itu Sebanyak 62 penulis dengan latar belakang aktivis, akademisi, peneliti, dan praktisi gerakan sosial mengirimkan gagasannya tentang Indonesia kepada salah satu calon presiden (capres) yang saat ini masih menjabat menjadi Wakil Ketua DPR dan Ketua Umum Partai Kebangkitan Bangsa, yakni Muhaimin Iskandar atau akrab disebut sebagai Cak Imin.

Titipan gagasan Indonesia masa depan pada Capres Cak Imin yang dihimpun dalam sebuah buku setebal 541 halaman berjudul “Mata Air Indonesia Maju; Sebuah Bunga Rampai Gagasan kepada Cak Imin” ini diterbitkan oleh Gramedia Pustaka Utama, dengan Cak Imin menulis langsung di kata pengantar.

error: Content is protected !!